Mengkonsumsi 4 Makanan Ini Untuk Hilangkan Stretch Dari Dalam

Strech mark merupakan masalah yang sering membuat wanita galau karena bingung cara mengatasinya.

Jadi tidak heran jika sebagian besar orang melakukan berbagai macam cara untuk mengatasi strech mark.



Untuk mengatasi strech mark kamu bisa memenuhi asupan gizi dalam tubuh, berikut beberapa makanan yang bisa mengatasi strech mark.

1. Makanan pada Vitamin E, A dan C
Makanan dengan kandungan vitamin E dan C mampu menjaga struktur dan pigmen sel kulit serta mengurangi pembentukan pada strech mark.

Kamu bisa mendapatkan vitamin tersebut dengan mengkonsumsi wortel, alpukat dan biji matahari.

2. Air Putih
Air putih tidak hanya dapat menghidrasi kulit, akan tetapi juga dapat mengatasi atau mencegah stretch mark.

3. Makanan Tinggi Protein namun Rendah Lemak
Untuk mencegah pembentukan strech mark ybisa meningkatkan kualitas kesehatan kulit dengan memenuhi asupan protein.

Pilih makanan protein yang rendah lemak seperti kacang kedelai dan daging unggas.

4. Makanan yang Banyak Mengandung Zink
Perlu kamu tahu bahwa merupakan salah satu bahan baku yang dapat membentuk kolagen yang sangat berperan penting untuk kulit.

Untuk itu konsumsi makanan ikan, kacang-kacangan dan daging unggas.

Share this post